Jumat Curhat Kapolsek Banyusari Datangi Balita Penderita Stunting
Liputan : Irwan
KRIMINALGROUP.COM
KARAWANG II Pada giat Jumat Curhat Minggu ini Jumat 20 Pebruari 2023, Kapolsek Banyusari, Polres Karawang, Polda Jawa Barat Iptu Suherlan, SH datangi balita penderita gizi buruk/ Stunting di Desa Cicinde Utara, Kecamatan Banyusari Kabupaten Karawang.
Kegiatan Kapolsek Banyusari tersebut bersama Ibu Kades Desa Cicinde Utara serta Nakes Puskesmas Cicinde mendatangi rumah warga yang anak bayinya menderita gejala Stunting diantaranya :
IDENTITAS BAYI STUNTING
Nama : KARINA
Nik Baduta 3215715606225615
Nama Ayah WATIM
Nama Ibu UNIPAH
Alamat : Dsn Pendeuy, RT.003/009, Ds Cicinde Utara, Kec Banyusari Karawang
Tgl lahir anak : 06 Juni 2022
Usia sekarang 8 bulan
Berat Badan : 6,2 Kg
Tinggi Badan : 62 Cm
:Ini kita lakukan sebagai perhatian khusus bagi ibu dan anak untuk menekan angka kurang gizi dan stunting khususnya yang berada di wilayah Kecamatan Banyusarit,”ujar Kapolsek Banyusari Iptu Suherlan.
Ia pun menjelaskan kali ini jajaran Polsek Banyusari mendatangi warganya yang mempunyai anak balita menderita gizi buruk. Kapolsek Banyusari memberikan semangat dan suport kepada orang tua bayi serta bayinya semoga bayi dan kedua orang tuanya diberikan kesehatan_
Kepala Desa serta kepala Puskesmas dari Cicinde serta bidan memberikan bantuan pengobatan serta obat obatan kepada bayinya_
“Kami disini datang untuk memberikan bantuan guna meringankan beban keluarga serta membantu agar dapat mendapatkan asupan gizi yang baik,” ucap Kapolsek.
Selain itu, Kapolsek Banyusari juga memberikan edukasi untuk selalu mematuhi protokol kesehatan ditengah pandemi Covid 19.
Hadir pada giat IPTU SUHERLAN, SH, Kepala Desa Cicinde Utara, Hj CARNAH Kapus Cicinde Kec Banyusari_Neneng Hasanah Cucu Nurhayati_, Bidan Hj Ita_
, Bidan Yani, Kader Bu Nia_
, Bu Lin PLKB Jayamukti_ Gina_
, Dan aAiptu Supri Haryanto Kanit Binmas Polsek Banyusari_
Sementara itu, WATIM selaku orang tua bayi menyampaikan terima kasih atas bantuan dan perhatian yang diterima bagi anaknya.
” Sangat bersyukur. Ini sangat terbantu. Semoga ke depan dapat lebih baik lagi perkembangan gizi anak saya,”tukas Watim
(Polsek Banyusari, Polres Karawang, Polda Jawa Barat)